Dalam kalender masehi, tahun baru Imlek akan jatuh pada hari Selasa, 1 Februari 2022. Tema Imlek pada tahun ini adalah Tahun Macan Air.
Setiap Imlek tentunya memiliki tema khas setiap tahunnya yang diambil dari pedoman hidup Khonghucu,
begitupun pada perayaan imlek 2022 kali ini mengangkat tema "Hidup Dalam Tengah Sempurna (Zhong Yong)" menurut W.s Mulyadi liang.
- Xīnnián kuàilè dan Gong Xi Fa Cai -
Juara Kompetensi Nasional Perguruan Tinggi Katolik Indonesia Bidang Sarjana Keperawatan
Previous PostMemperingati Hari Kanker Sedunia 4 Februari 2022
Next Post