22 Jan 2022

Webinar Kesehatan STIK Sint Carolus Jakarta | Prodi Profesi Keperawatan

Webinar Kesehatan  STIK Sint Carolus Jakarta  | Prodi Profesi Keperawatan

 

Webinar Kesehatan  STIK Sint Carolus Jakarta  || Prodi Profesi Keperawatan 

 

-Proudly Present-

Salam Rekan Sejawat,  Waaah Kasus Omicron Kembali Mengintai, Jangan Lengah! Inilah saatnya menjadi “variant of concern” maka hadirilah !!!!

 

Seminar Online Keperawatan 

FREE 2 SKP PPNI 

.

TEMA 

  "MANAGEMENT AND PREVENTION OF NEW VARIANT OF COVID 19"

Narasumber :

1. Suyatno, SKM, MHKes ( Sudut Pandang Hukum Perlindungan Perawat di era pandemic Covid 19)

2. Ns. Wikan S.Kep, M.Kes (Varian Covid-19 dan dampaknya terhadap tubuh)

3. Noke Verawaty, S.Kep ( Peran Perawat Pencegah dan Pengendalian Infeksi (IPCN) dalam covid-19)

4. Ns. Ni Luh Widani, M.Kep.,SP.Kep.MB (Manajemen Pernapasan pada pasien pneumonia covid-19 dengan pneumothorax)

5. Ns. Stevanus Agus Rahardjo, M.Kep, Sp.KMB (Perawatan dan Pemulihan Paska pneumonia covid-19)

 

 [SAVE THE DATE]

Hari/ Tanggal  : Sabtu, 22 Januari 2022

Waktu               : 08.00 s/d selesai

Via Zoom STIK Sint Carolus

GRATIS

 

Fasilitas :

- Materi Penyuluhan

- Doorprize menarik

- Ilmu Bermanfaat

Registrasi :

1. Melakukan Pendaftaran/Registrasi Online di https://bit.ly/FormPendaftaranZoominar2022

 

Nb : Pastikan langkah registrasi lengkap dan benar ya!

 

 

Contact Person:

1. Santi: 085883351039

2. Adang: 081288244268

Thank You Salam Sehat" 

Kegiatan Kampus Lainnya

Hari Ibu 2024

Hari Ibu 2024

Oleh Eva
22 Des 2024